Senin, 16 Oktober 2017

Sungguh Hebat, Pria Ini Mampu Edit Foto Masa Kecil Dengan Dirinya Saat Ini

Sungguh Hebat, Pria Ini Mampu Edit Foto Masa Kecil Dengan Dirinya Saat Ini
KARYAQQ
Sungguh Hebat, Pria Ini Mampu Edit Foto Masa Kecil Dengan Dirinya Saat Ini - Seni memang bisa datang dari berbagai aspek kehidupan.

Bahkan dengan menggabungkan seni dan kehidupan akan menciptakan sebuah karya yang epik dan bermakna.

Seperti seni fotografi yang satu ini.

Dilansir dari KawasanKepo, seorang fotografer asal Montreal bernama  Conor Nickerson ini memiliki koleksi seni fotografi yang menakjubkan.

Bagaimana tidak?

Dengan memanfaatkan seni fotografi dan Photoshop,  ia menciptakan sebuah karya foto yang mampu menampilkan dirinya saat ini dengan dirinya saat masih kecil dulu.

Baca Juga: Mimi Peri Bantah Dituding Jatuhkan Ayu Ting Ting! Apa Masalahnya?



Untuk membuat foto keren ini, Nickerson harus mengenang masa kecilnya dan mengambil beberapa gambar di tempat yang sama.

Hasilnya sungguh menakjubkan, Nickerson besar seolah-olah sedang mendampingi Nickerson kecil dalam setiap foto yang diambil.

1. Loh kayak lagi nemenin main adiknya ya?
Sungguh Hebat, Pria Ini Mampu Edit Foto Masa Kecil Dengan Dirinya Saat Ini
KARYAQQ

Kayak nemenin adiknya

2. Yah mereka nyanyi "berdua?"

Sungguh Hebat, Pria Ini Mampu Edit Foto Masa Kecil Dengan Dirinya Saat Ini
KARYAQQ
Mereka sedang nyanyi berdua


3. Ke pantai berdua, padahal cuma editing

Sungguh Hebat, Pria Ini Mampu Edit Foto Masa Kecil Dengan Dirinya Saat Ini
KARYAQQ
Pergi ke pantai

4. Naik kereta api? Mau ke mana?

Sungguh Hebat, Pria Ini Mampu Edit Foto Masa Kecil Dengan Dirinya Saat Ini
KARYAQQ
Sedang naik kereta api

Tidak ada komentar:

Posting Komentar